Pramukahaurwangi.or.id, Pada hari ini Kamis 15 Januari 2026 pukul 10.00 wib dilaksanakan Rapat Bidang RENORGAKUM Kwarcab Cianjur. Rapat dilaksanakan secara Daring melalui platfom Zoom Meeting. Rapat di buka oleh Waka Renorgakum Cianjur Kak Sutarko dan Host oleh Kak Ade Supriadi selaku sekretaris Kwarcab.
Kak Sutarko menyampaikan sambutan sekaligus membuka secara resmi rapat bidang, dilanjutkan paparan program kerja oleh andalan cabang dan badan pelaksana bidang Renorgakum.
Ketua Kwarran Haurwangi Kak Jajang Azis yang juga Anggota Satuan Pengawas Internal (SPI) mengikuti kegiatan tersebut secara daring di sekolah SDN Binawangi.

Terus berkarya
ReplyDelete