Pramukahaurwangi.or.id, Pada pelaksanaan rapat kerja cabang Cianjur tahun 2025 yang diselenggarakan pada hari Senin 15 Desember 2025 di aula Bale Kitri Komplek sekretariat Kwarcab Cianjur, Kwarran haurwangi mengutus :
- Kak Sony Dudung Haryono, S.Pd.-MG, bendahara kwarran
- Kak Mike Greeth Rumahlatu, S.Pd.-ALG, sekretaris kwarran dan
- Kak Aditya Rahayu, ketua DKR.
Ketua Kwarran Haurwangi Kak Jajang Ajiz Sudiana, S.Pd.,MM - LG memberikan informasi perutusan kwarran haurwangi terdiri dari 6 orang, mengambil dari unsur pimpinan, sekretaris dan ketua DKR
- Ketua Kwarran berangkat sebagai badan pelaksana kwarcab Cianjur sebagai satuan pengawas internal (SPI)
- Wakil ketua bidang pembinaan anggota muda dan dewasa Kak Agus Sugiat Rohmawan, S.Pd., MM.Pd - LG berangkat sebagai andalan cabang urusan wilayah 3
- Wakil ketua bidang renorgakum, kak Sutarko berangkat sebagai wakil ketua Renorgakum kwarcab Cianjur.

Rakercab sbg bukti perjalanan Organisasi. Kita
ReplyDelete